Jerawat selalu menjadi masalah di era sekarang ini. Kebutuhan akan tampil dengan maksimal akan berkurang dengan adanya bekas jerawat. Berikut saya akan menshare bagaimana cara menghilangkan bekas jerawat yang saya dapat dari forum kaskus.us
- Setelah bangun tidur bersihkan wajah dengan air hangat.
- Selalu indari makan makanan seperti telur, indomie, kacang, ayame dan cabe walaupun itu sebenarnya masih belum jelas kebenarannya, tapi bisa di hindari untuk prefentif .
- Membersihkan muka. Lalu cuci dengan air kelapa tua. Setelah kering sendiri, bilas dengan air bersih.
- Membasuh muka dengan air basuhan beras. Setelah kering, cuci dengan air bersih.
- Larutkan tepung kanji dengan air. Oleskan di sekitar tempat yang berjerawat.
- Ambil sepotong ubi kayu. Kupas kulitnya. Buang kulitnya. Bersihkan. Parutkan. Perah untuk dapatkan airnya. Sapukan air perahan pada muka anda yang ada bekas jerawat. Lakukan setiap hari selama seminggu.
Silahkan mencoba
Sumber: www.kaskus.us,
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar